Maksimalkan Pelaksanaan Program Si Pakem, Tenaga Medis Puskesmas Anduring Laksanakan Koordinasi Lanj
Berita Terkait
- Siswa-Siswi SMAN 1 Kampung Dalam Sumringah Menerima e-KTP0
- Undang 10 Wali Nagari Pilot Project, Dukcapil Ceria Evaluasi Semangat Nagari Go Digital0
- Evaluasi Internal Dukcapil Ceria, Apel Pagi Dialihkan ke Prisma Room0
- Lagi, Dukcapil Ceria Tambah 14 Nagari Pilot Project Berikutnya0
- Evaluasi Kegiatan, Dukcapil dan Dinkes Fokus Penguatan Si Pakem0
- Dukcapil, Terobosan Yang Baik untuk Pelayanan Publik0
- Rakornas Adminduk Capil II, Transformasi Layanan Publik Menjadi Lebih Baik0
- Dikunjungi oleh Mahasiswi UNP, Tim Dukcapil Ceria Bocorkan Manajemen E-Complaint0
- Wujudkan Nagari Go Digital, Forum Seknag Adakan Bimtek Secara Swadaya0
- Si Bimo dan Si Preti, Jawaban Disdukcapil dalam Memangkas Jarak Masyarakat0
Berita Populer
- Cukup Menunggu 15 Menit setelah Perekaman, KTP-el Anda dapat di Cetak
- Mudah dan Gratis, Begini Pelayanan Online Dukcapil Padang Pariaman
- Mulai Terima Kunjungan Dari Luar Daerah, Dinas Dukcapil Terapkan Protokol Kesehatan Dalam Penerimaan Tamu
- `Pulang Abih` Tetapi Tidak Mampu Mengurus Surat Pindah? Begini Caranya!
- Mau Tau Status Cetak KTP-el Anda? Ayo Cek Disini
- Mengenal Sosok Adib Alfikri, Pejabat Sementara Bupati Padang Pariaman
- Dikunjungi Kadisdukcapil se Provinsi Bengkulu, Dukcapil Padang Pariaman Beberkan Proses Perubahan
- Hubungi Kami di Layanan Pengaduan
- Layanan Tunggu Dirumah Saja (TdS) Dukcapil Padang Pariaman Rekam Nenek Berusia 120 Tahun
- Disdukcapil Bahas Peningkatan Pelayanan Publik di Nagari Bersama OPD Terkait

Padang Pariaman, 15 November 2019
Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Padang Pariaman pada Jumat, 15 November 2019 laksanakan pembahasan Aplikasi Si Pakem dengan Tenaga Medis dari Puskesmas Anduring Kecamatan 2x 11 Kayu Tanam yang berjumlah 4 (empat) orang di Prisma Room Dukcapil Ceria.
Yang menjadi highlight pembahasan antara Tim Dukcapil Ceria bersama Tenaga Medis Puskesmas Anduring adalah sebagai berikut:
1. Pengentrian data Si Pakem dengan kelengkapan dokumen Autopsi Verbal;
2. Mengetahui data kematian permasing-masing nagari serta penyebab kematian tersebut;
3. Penyinkronan diagnosa penyebab penyakit di sistem Si Pakem dengan dokumen Autopsi Verbal;
4. Peningkatan pengentrian data kematian dari tenaga medis;
5. Operasional prosedur pelaksanaan Aplikasi Si Pakem.














